Kamis, 02 Februari 2012

SMA NEGERI 3 BOYOLALI "Membuat Baterai dengan Singkong"


            Terdengar unik jika baterai saja dibuat dengan singkong...wow bagaimana bisa ya...Tentu saja bisa dong,siswa-siswi berprestasi dari sekolah kebanggan kami yakni SMA N 3 Boyolali yang berlokasi di jalan perintis kemerdekaann Boyolali tidak habis-habisnya meraih prestasi di bidang akademik maupun non akademik.tiga siswa-siswi ini yakni Ahmad Zulfa Setyabudi,Malinda Agusti dan Restu Dedi Hendriyanto yang memproduksi baterai dengan berbahan dasar singkong.Tim kami tampil dalam green technology dengan produk baterai singkong dalam Lomba Karya Tulis Ilmiah(LKTI) yang diselenggarakan di Universitas Setia Budi(USB) Solo (14/1)
Mereka memilih singkong karena di daerah Boyolali yang terkenal dengan 'Kota Susu' ini karena limpahan limbah singkong di daerah Boyolali. emm...bukan memakai singkong yang baru dipanen ya,tapi menggunakan limba singkong ternak...
Baterai  singkong ini tak kalah dengan baterai pada umumnya yang,tetapi malah sebanding dengan baterai  jenis A2 yang memiliki daya hingga 1,5 volt dan 3 baterai ini dapat menyalakan jam beker...hebat bukan karya anak-anak bangsa ini...


0 komentar:

Posting Komentar